Thursday, August 13, 2015

[KG-221/2015] Progress Report 1 CY Sta. Kretek

JaKaRTa: Seperti diketahui bersama, sejak mid-Juli 2015, segala persiapan pembangunan infrastruktur sudah dimulai di Stasiun Kretek. Adapun pelaksanaannya, dieksekusi akhir Juli 2015 bukan menjadi kendala di lapangan.

Gong sudah sudah dibunyikan dan argo sudah jalan. Saat semua pekerjaan sedang dilaksanakan dan disupervisi agar bisa memenuhi tenggat waktu yang disepakati. Inshaa Allah awal Oktober 2015 sudah bisa dioperasikan, setidaknya untuk uji-coba.

Terlampir dokumentasi perkembangan pembangunan CY di Stasiun Kretek, yang peruntukkannya untuk kegiatan bongkar-muat semen PT STAR. Masyarakat luas nantinya akan mengenal produk PT STAR dengan merek dagang “Semen Bima”.

Rujukan sebelumnya, silahkan baca : [KG-216/2015] Pembangunan Sta. Kretek Dimulai, [KG-206/2015] Persiapan Angkutan “Semen Bima” dan [KG-149/2015] Peresmian Pabrik Semen BIMA – 29/05/15.

Sumber  : KALOG / Foto : Purwantoro.

[English Free Translation]

As we knew altogether, since mid-July 2015, all the preparations for the construction of infrastructure in Kretek Station has already just begun. As for implementation, executed late July 2015 is not a constraint on the pitch. Let’s work and YES WE CAN.

No comments:

Post a Comment

[KU-179/2021] Dirut KAI Commuter Mukti Jauhari Tutup Usia

  Bisnis.com, JAKARTA - Keluarga besar KAI Group khususnya KAI Commuter hari ini berduka. Direktur Utama KAI Commuter Mukti Jauhari meningg...