Sunday, September 13, 2020

[KX-257/2020] AXI-KALOGers M2 Sep 2020


JaKaRTa : Isu nasional minggu ini yang cukup membuat warga Jabodetabek terperangah adalah pidato Gubernur DKI Jakarta yang berencana melaksanakan pemberlakukan kembali pembatasan sosial berskala besar (PSBB). Rencana mulai tgl 14/09.

Di awal pandemi Coronavirus / Covid-19 tempo hari, banyak pihak menilai ini kebijakan kontroversial, pun kini. Alasan Anies Baswedaan cukup bisa dimengerti karena merujuk jumlah positif Covid-19 terus meningkat, tingkat keterisisian rumah sakit sakit rujukan sudah hampir penuh dan jumlah korban meninggal pun terus bertambah.

Diperlukan kematangan beripikir lagi bijak. Ada desakan dahulukan kepentingan kesehatan, baru memperbaiki perkonomian yang pastinya terganggu. Ato tetap mempertahankan ekonomi terus berjalan namun korban akibat Covid-19 terus berjatuhan ? Dilematis khan.

Dipandang dari sudut apapun, pasti akan ada pro + kontra. Karena itu, PT Kereta Api Logistik (KALOG) akan tetap fokus di bidang angkutan barang ato pun logistik karena beruntung sektor ini mendapat dispensasi tetap diijinkan beroperasi.

Apalagi tahun ini, tepatnya tgl 08 September merupakan hari kelahiran KALOG yang ke-11. Selamat dan sukses selalu, semoga KALOG bisa berkiprah lebih banyak lagi di industri logistik Tanah Air. Bravo !

Syukur Alhamdulillah. Kebijakan membiasakan diri bekerja dari rumah (work from home / wfh) ato kombinasi dengan work from office / wfo akan bermutasi juga menjadi work from anywhere / wfa. Apapun itu, tetap semangat.

Aktifitas sedikit banyak terganggu namun jangan sampai membuat setiap orang frustasi dengan keadaan. Baca kiat2 untuk tetap tampil bersemangat dan tidak mengganggu aktifitas harian. KALOGers + Pembaca semua lebih paham apa yang musti dilakukan.

Selamat menyimak AXI-KALOGers di minggu ke-2 bulan September 2020, yang sering disebut September Ceria ini, periode tgl 7-13/09/2020.






Sumber : X-KALOG / Foto : KALOGers – RAM.

[English Free Translation]

A national issue this week that is enough to make Jabodetabek residents stunned is the speech of the Governor of DKI Jakarta who plans to reimpose large-scale social restrictions (PSBB or pembatasan sosial berskala besar). Plans start on 14/09. KALOGers continue to carry out their activities as usual, doing both wfh + wfo combination. Happy 11 Anniversary too.

No comments:

Post a Comment

[KU-179/2021] Dirut KAI Commuter Mukti Jauhari Tutup Usia

  Bisnis.com, JAKARTA - Keluarga besar KAI Group khususnya KAI Commuter hari ini berduka. Direktur Utama KAI Commuter Mukti Jauhari meningg...