Sunday, June 14, 2015

[KG-162/2015] Lagi, Ulah KALOGers Seminggu Ini

JaKaRTa: Bumbu kehidupan senantiasa ada di sekeliling kita. Kita senang, kita sedih, kita suka cita, kita berduka, semua lengkap Allah SWT anugerahkan semua cita rasa tersebut secara gratis kepada umat manusia tanpa ada unsur SARA sedikit pun.

Lain dengan manusia. Sensi dikiiiiiiit aja, tinggal meniup info SARA dah heboh deh ... malah bisa memecah belah persatuan dan kesatuan bangsa. Dalam unit yang lebih, kita berinteraksi di organisasi dan bila diperkecil lagi, ada di lingkungan keluarga. So gimana dunk ?

Di lingkungan pekerjaan, ya bisa-bisalah kita membawa diri dan supel dalam pergaulan. Insya Allah akan disuka kawan dan disegani lawan. Caranya ? Berguru kepada Masternya dunk. Bisa siapa saja yan diidolakan dan sudah teruji pengalamannya. Siiip.

Balik ke lingkungan KALOGers. Banyak sekali ilham dan inspirasi yang bisa didapat KALOGers dengan merangkai kegembiraan (selfie-ria), bersikap usil (asal gak kelewatan), di-strap (kesiangan ?), jelong-jelong (kemana-mana deh) sampe icip-icip kuliner. Gak ketinggalan … momen resmi saat usai ber-SAP ria. Lengkap poool.

Bagi yang tertarik melihat-lihat ragam aksi dan gaya KALOGers, monggo. Cap cus coy.


Sumber : KALOG / Foto : Haydar – Yusuf – Ade - Dudi – Ingga – RAM – Aulia - Ana - Purwantoro.

[English Free Translation]
A lot of inspiration to be had by KALOGers by assembling excitement (selfie moments), being nosy (do not miss this), travelling (i like this part) until tastings culinary. ... Also, look at official moment after SAP meeting. Welcome to KALOG’s world.

No comments:

Post a Comment

[KU-179/2021] Dirut KAI Commuter Mukti Jauhari Tutup Usia

  Bisnis.com, JAKARTA - Keluarga besar KAI Group khususnya KAI Commuter hari ini berduka. Direktur Utama KAI Commuter Mukti Jauhari meningg...