JaKaRTa: Jum'at 24/10 siang, kantor pusat PT Kereta Api Logistik (KALOG) menyambut tamu khusus produsen semen PT STAR (Sinar Tambang ARthalestari) untuk menandatangani memorandum of understanding (MoU). Pabrik semen STAR akan mulai beroperasi mulai Februari 2015 mendatang.
Rencananya, KALOG akan melayani distribusi semen STAR di rute Karangsari (Purwokerto) - Klari (Karawang) dan Karangsari - Alastua (Semarang). Minimal volume 600 ton / hari ato setara dengan 1 (satu) rangkaian 15 GD @ 40 ton. Metode awal angkutan semen menggunakan pallet namun mulai tahun 2016 akan menggunakan ISO tank / kapsul.
Selamat dan terlampir acara penandatangan kedua belah pihak di torpus PT KALOG Jakarta.
Sumber : KALOG / Foto : Adjeng Putri.
[English Free Translation]
Friday 24/10 afternoon, the
headquarters of PT Kereta Api
Logistics (KALOG) welcomes special guest from cement producer PT STAR
(Sinar Tambang ARthalestari) to sign
a memorandum of understanding (MoU).
STAR cement plant will start operations in February 2015. And what’s happen after that ?
No comments:
Post a Comment