JaKaRTa:
Hiruk-pikuk dan kisruh perusahaan pengelola kepelabuhanan di Tanah Air sedang disorot. Tapi kita gak
kepingin bikin kisruh ato nambahin info yang gak berguna. Mending berbagi info
yang bisa dicerna dengan akal sehat aja.
Selasa 15/12 siang, tim dari PT Kereta Api Logistik (KALOG) lagi-lagi nyambangi Tanjung Priok, Jakarta Utara untuk
melihat langsung apa yang tengah dikerjakan, untuk mewujudkan keinginan akses
moda kereta api (KA) masuk ke
pelabuhan.
Penerawangan
fisik dilakukan langsung on-the-spot dan diurut hingga ke lokasi nantinya bakal
dibuat belokan spoor dari track lurus Pasoso
ke area Jakarta International Container
Terminal (JICT), yang dikelola PT
Pelindo 2.
Sebagai
informasi tambahan, silahkan disimak perkembangan pembangunan jalur KA dari Pasoso – JICT dan rencananya, akan
selesai di akhir Januari 2016
mendatang. Semoga aka nada update terbaru setelah ini.
Dokumentasinya,
terlampir.
Jakarta International Container Terminal
Gerbang masuk area CY muat-bongkat kontainer ex KA
Rencana jalur KA nantinya menyerong dibawah jalur layang ini
CY muat-bongkar tengah di-cor
Komposisi geo-tex, wiremess dan tulangan CY
Penyiapan jalur rel kereta api, dalam pengerjaan
Proses pengecoran di area CY
Akses pintu keluar emplesemen, dan masuk ke gerbang JICT
Posisi jalan turun jalan layang / fly-over
Jarum wesel sudah disiapkan pula
Perlengkapan utama perkeretaapian dirakit ditempat
Berpose sejenak, sebelum lanjut melacak track
Bakal jalur rel KA di daerah Jl. Lorong Tanjung Priok
Sudut pandang arah rel menuju JICT, dilihat dari Jl. Lorong
Salah satu area yang baru dibebaskan, untuk kepentingan jalur KA ke JICT
Salah satu jalur rel mati, menuju ke depo Pertamina
Arah ke Pasoso, dijepret dari depan Jl. Lorong 20 Tg. Priok
Jalur yang akan dioperasikan dalam waktu dekat ke JICT
Jenis rel yang dipakai sudah klop : R54.
Gerbang masuk area CY muat-bongkat kontainer ex KA
Rencana jalur KA nantinya menyerong dibawah jalur layang ini
CY muat-bongkar tengah di-cor
Komposisi geo-tex, wiremess dan tulangan CY
Penyiapan jalur rel kereta api, dalam pengerjaan
Proses pengecoran di area CY
Akses pintu keluar emplesemen, dan masuk ke gerbang JICT
Posisi jalan turun jalan layang / fly-over
Jarum wesel sudah disiapkan pula
Perlengkapan utama perkeretaapian dirakit ditempat
Berpose sejenak, sebelum lanjut melacak track
Bakal jalur rel KA di daerah Jl. Lorong Tanjung Priok
Sudut pandang arah rel menuju JICT, dilihat dari Jl. Lorong
Salah satu area yang baru dibebaskan, untuk kepentingan jalur KA ke JICT
Salah satu jalur rel mati, menuju ke depo Pertamina
Arah ke Pasoso, dijepret dari depan Jl. Lorong 20 Tg. Priok
Jalur yang akan dioperasikan dalam waktu dekat ke JICT
Jenis rel yang dipakai sudah klop : R54.
Sumber :
KALOG / Foto : RAM.
[English Free
Translation]
Tuesday, December
15th, the team of PT Kereta Api Logistik (KALOG) again visited the Tanjung
Priok area, to see the progress of what was done, to realize the desire the
connectivity between railway into the harbor.
Jadi kampung yg dibongkar yg dulunya Jalan Lorong 20 itu ya? Yg dibongkar seluruh jalan kampungnya apa cuma salah satu sisinya doank?
ReplyDeleteHanya merevitalisasi jalur lama dan menambah rel baru menuju area pelabuhan Tanjung Priok dan stasiunnya diberi nama Stasiun JICT. Terima kasih Mas Aditya. Kini jalur ini sudah beroperasi secara resmi.
ReplyDelete